YUDANINGSIH, WIDI (2022) ANALISIS KADAR MERKURI PADA KRIM DARI KLINIK KECANTIKAN DI BANYUWANGI DENGAN METODE DIGESTI BASAH DAN SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM. Diploma thesis, STIKES BANYUWANGI.
![[thumbnail of COVER.pdf]](https://repository.stikesbwilibrary.com/style/images/fileicons/text.png)
COVER.pdf
Download (226kB)
![[thumbnail of BAB I-III.pdf]](https://repository.stikesbwilibrary.com/style/images/fileicons/text.png)
BAB I-III.pdf
Download (115kB)
![[thumbnail of BAB IV-LAMPIRAN.pdf]](https://repository.stikesbwilibrary.com/style/images/fileicons/text.png)
BAB IV-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (443kB)
![[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]](https://repository.stikesbwilibrary.com/style/images/fileicons/text.png)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (55kB)
Abstract
Krim merupakan campuran bahan kimia dan bahan lainnya dengan khasiat bisa memutihkan kulit atau memudarkan noda hitam. BPOM menemukan 39 kosmetik yang meliputi 25 merk lokal dan 14 merk import yang mengandung bahan kimia berbahaya, produk tersebut meliputi bedak, lipstik, merah pipi, dan produk perawatan kulit seperti pelembab, tabir surya, toner, facial wash. Kadar merkuri sebesar 0,1-1 ppm sudah dapat mengakibatkan gangguan fungsi tubuh. Tujuanpenelitian yang akan dilakukan untuk mengetahui adanya kandungan merkuri pada krim siang dan malam yang diambil sampel dari klinik kecantikan di Banyuwangi. Penelitian analisis kadar merkuri pada krim siang dan krim malam dilakukan dengan uji kualitatif dengan metode digesti basah dan uji kuantitatif menggunakan metode spektrofotometri serapan atom. Hasil uji kualitatif diketahui bahwa sampel dari klinik kecantikan di Banyuwangipositif mengandung merkuri dengan terbentuknya endapan merah jingga saat diteteskan dengan KI 0,5 N. Sedangkan hasil uji kuantitatif menunjukan hasil analisis yang direaksikan dengan aquaregia tidak terdeteksi kandungan merkuri.
Kata kunci: Merkuri, Krim , Kualitatif, Kuantitatif
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Perpus STIKES BWI |
Date Deposited: | 02 Oct 2024 03:47 |
Last Modified: | 02 Oct 2024 03:47 |
URI: | https://repository.stikesbwilibrary.com/id/eprint/42 |